SEMARANG-Perguruan tinggi swasta (PTS) tidak akan menambah jumlah mahasiswa baru pada penerimaan tahun akademik 2011/2012 ini. Kondisi itu disebabkan bukan terdesak dengan penambahan jumlah kursi di perguruan tinggi negeri (PTN), tetapi PTS akan meningkatkan mutu dan layanan pendidikan.
Rektor IKIP PGRI Semarang Muhdi SH MHum mengatakan, pihaknya tidak akan menambah jumlah mahasiswa pada penerimaan tahun ini. Bahkan, IKIP PGRI Semarang akan mengurangi jumlah mahasiswanya pada tahun ini. Alasan tersebut karena ingin memberikan layanan terbaik kepada mahasiswa.
‘’Kita tidak akan menambah mahasiswa, malah akan mengurangi jumlahnya. Bukan karena tidak ada yang mendaftar atau terpengaruh dengan penambahan jumlah kursi di PTN, tapi untuk memberikan layanan maksimal kepada mereka,’’ tuturnya, kemarin.
Dengan strategi mengurangi jumlah mahasiswanya, institusi keguruan itu justru menambah jumlah dosen dan fasilitas untuk mendukung pelayanan. ‘’Kami tidak ingin latah. Meski program studi pendidikan sedang diminati, lalu mengambil jalan dengan menambah kuota mahasiswa.
Padahal pembelajaran di kelas tidak efektif,’’ katanya, yang akan menjaring 2.500 mahasiswa untuk 11 program studi pada tahun ini.
Tingkatkan Pelayanan
Sementara di PTS lain, Unika Soegijapranata juga tetap akan mempertahankan jumlah mahasiswa yang masuk, paling tidak sama dengan tahun sebelumnya. ‘’Sebenarnya penambahan kursi di PTN pada tahun ini tidak begitu berpengaruh pada penerimaan di PTS. Apalagi hanya menyelenggarakan sekali ujian mandiri dan jumlahnya juga dijaring juga berkurang. Jadi, tugas kami saat ini hanya berusaha untuk mempertahankan jumlah mahasiswa yang masuk,’’ jelas Rektor Unika Soegijapranata Prof Y Budi Widianarko, kemarin.
Unika Soegijapranata menargetkan paling tidak bisa menjaring mahasiswa 1.300 orang seperti tahun lalu. Dan untuk bersaing dengan PTN, pihak Unika juga akan meningkatkan kreativitas dan pelayanannya.
Terpisah, Sekretaris Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (Aptisi) Prof Y Sutomo menilai, agar terjadi persaingan sehat antar-PTS dan PTN, jumlah mahasiswa yang masuk ke PTN juga harus dikurangi. Di samping itu, PTN tidak perlu membuka program vokasi atau D3, karena itu porsi PTS.
Sumber:http://suaramerdeka.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
About Me
- sanjayatrade
Labels
- Artikel (3)
- Bahan Ajar (29)
- Bank Soal dan Tryout (1)
- Berita Pendidikan (29)
- Berita/NEWS (8)
- BSE (7)
- CD Interaktive (8)
- Cerita Fiksi (6)
- Daftar Harga BSE (15)
- Download Free (8)
- eLearning (19)
- Info Diknas (19)
- IPTEK (5)
- Kajian Islam (7)
- Kurikulum 2013 (1)
- LPMP (4)
- Metode Pembelajaran (21)
- Model Interaksi Edukatif (11)
- Multimedia (17)
- NUPTK (1)
- Perangkat Pembelajaran (32)
- PLPG (6)
- Promo (2)
- PTK (10)
- Rahasian Kaya (1)
- Rencana Menjadi Kaya (1)
- sertifikasi guru (8)
- Silabus dan RPP (33)
- Software (6)
- Software Sekolah (5)
- Tips (3)
- Tips Pendidikan (3)
- Tori Belajar (1)
- Tutorial (6)
- Tutorial Blogspot (2)
- UKG (8)
- Video (7)
- Web Design (5)
Followers
Diberdayakan oleh Blogger.
uma hist�ria para contar.
-
▼
2011
(207)
-
▼
Juni
(25)
- Format Proposal PTK (Classroom Action Research)
- Sistematika Proposal PTK
- Model Interaksi Edukatif untuk Menciptakan Kreativ...
- Penelitian Tindakan Kelas 5
- Penelitian Tindakan Kelas 3
- Penelitian TIndakan Kelas 3
- Implementasi Penelitian Tindakan Kelas 2
- Implementasi Penelitian Tindakan Kelas 1
- TGL 27 Juni 2011 pukul 20.30 Ada Asteroid Setenga...
- Besar Kecil Normal Bagikan36 0 Lampu Ini...
- Besar Kecil Normal Bagikan5 0 Ketikan Bi...
- LIPI Temukan Ratusan Mikroba Jenis Baru
- 50 Penerima Beasiswa Unggulan Ditatar
- Undip Buka Prodi Baru HI
- PTS Tak Tambah Jumlah Mahasiswa
- Siswa UNPP Tak Bisa Lanjutkan di Sekolah Negeri
- IAIN Walisongo Kerja Sama dengan UTM
- Penerimaan Mahasiswa Baru dengan SPP Reguler
- Beasiswa CSR Jaya Group
- Program Bantuan Operasional Sekolah
- Program Kemdiknas
- Hasil Reformasi Birokrasi Internal (RBI) Kemdiknas
- PAMERAN PRODUK KREATIF INDONESIA 2011
- PERATURAN BERSAMA MENDIKNAS DAN MENAG TENTANG PENE...
- Mau dapat Uang Tambahan
-
▼
Juni
(25)
vaguearam por aqui
Arsip Blog
-
▼
2011
(207)
-
▼
Juni
(25)
- Format Proposal PTK (Classroom Action Research)
- Sistematika Proposal PTK
- Model Interaksi Edukatif untuk Menciptakan Kreativ...
- Penelitian Tindakan Kelas 5
- Penelitian Tindakan Kelas 3
- Penelitian TIndakan Kelas 3
- Implementasi Penelitian Tindakan Kelas 2
- Implementasi Penelitian Tindakan Kelas 1
- TGL 27 Juni 2011 pukul 20.30 Ada Asteroid Setenga...
- Besar Kecil Normal Bagikan36 0 Lampu Ini...
- Besar Kecil Normal Bagikan5 0 Ketikan Bi...
- LIPI Temukan Ratusan Mikroba Jenis Baru
- 50 Penerima Beasiswa Unggulan Ditatar
- Undip Buka Prodi Baru HI
- PTS Tak Tambah Jumlah Mahasiswa
- Siswa UNPP Tak Bisa Lanjutkan di Sekolah Negeri
- IAIN Walisongo Kerja Sama dengan UTM
- Penerimaan Mahasiswa Baru dengan SPP Reguler
- Beasiswa CSR Jaya Group
- Program Bantuan Operasional Sekolah
- Program Kemdiknas
- Hasil Reformasi Birokrasi Internal (RBI) Kemdiknas
- PAMERAN PRODUK KREATIF INDONESIA 2011
- PERATURAN BERSAMA MENDIKNAS DAN MENAG TENTANG PENE...
- Mau dapat Uang Tambahan
-
▼
Juni
(25)
0 komentar:
Posting Komentar